Search This Blog

Monday, October 17, 2016

Pengumuman Pemenang Giveaway: SIWA, Kesatria Wangsa Surya

Judul Buku : Siwa- Kesatria Wangsa Surya
Penulis : Amish
Penerjemah : Desak Nyoman Pusparini
Penerbit : Javanica
Cetakan pertama : 2016
Tebal : 426 halaman, paperback
ISBN : 978-602-6799-15-9


"Seorang pahlawan ditentukan sejarah, bukan peramal." (hlm. 159)

Dari pelajaran sejarah dan juga film, kita mengenal Siwa sebagai sang Dewa Penghancur, Mahadewa nan agung. Dewa ini kerap dilambangkan tengah Bertahtanya di swargaloka dengan seekor kobra membelit leher dan senjata trisula berada dalam gengamannya. Sosoknya melambangkan dewata paling perkasa, penghancur segala, dewa paling dipuja, yang keagungannya tak terbantahkan. Di dalam novel ini, pembaca akan berkenalan dengan sosok Siwa yang lebih manusiawi--sosok titisannya sebagai manusia--yang juga memiliki sisi-sisi manusiawi seperti setia kawan, humoris, bisa marah, dan juga bisa jatuh cinta. Sejak awal, sosoknya memang telah mencolok, tubuhnya gagah perkasa, kebijaksanaannya dikagumi baik kawan maupun lawan, dan (yang paling khas dari  Siwa muda) lehernya berwarna nila setelah cairan somras memasuki tubuhnya. 

Kisah di buku ini berlangsung pada era India kuno ketika peradaban di Lembah Sungai Indus  mencapai puncak kejayaannya. Seorang utusan dari negeri Meluha mengajak Siwa muda beserta seluruh suku Guna untuk hijrah dari Himalaya menuju negerinya. Siwa sama sekali tidak tahu kalau dirinya diboyong ke Meluha sebagai penggenap ramalan atas sosok Nilakhanta yang konon akan menyelamatkan Wangsa Surya dari ancaman Wangsa Chandra. Kedua bangsa ini memang telah bermusuhan selama ratusan tahun dan telah menetapkan semacam gencatan senjata. Namun, pasukan Wangsa Chandra berbuat curang dengan menyerang desa-desa Wangsa Surya secara diam-diam serta membunuhi kaum bhramana yang tidak berdosa. Kedatangan Siwa kembali meningkatkan semangat Wangsa Surya yang sedang merasa terancam oleh serangan negeri tetangganya. Siwa pun didaulat sebagai pelindung Wangsa Surya meskipun saat itu dia sendiri masih galau apakah dirinya layak menerima tanggung jawab sebesar itu. Siwa muda memang belum mengetahui akan seagung apa dirinya kelak, namun ia terus berusaha membuktikan bahwa bangsa Meluha tidak salah dalam mempercayainya. Pantaslah jika memang sosok sehebat dan seagung ini kemudian begitu dicintai dan bahkan dipuja oleh bangsanya.  Lihat bagaimana Siwa mempimpin orang-orang Meluha:

"Jangan mengikutiku. Berjalanlah di sampingku." (hlm. 198)

Kisah-kisah tentang peradaban modern dari era kuno yang telah musnah diangkat kembali dengan dipadukan lewat kisah Siwa di buku ini. Jalan-jalan kota bangsa Meluha yang rapi dan tertara, permukiman yang dibangun menyerupai blok-blok kota, serta kota yang telah dilengkapi dengan saluran pembuangan air di bawah tanah; semua kualitas ini mengingatkan kita pada temuan para arkeolog tentang reruntuhan kota kuno Mohenjo Daro (Mohan jo Daro di buku ini) di Lembah Sungai Indus (Sungai Sindhu) yang merupakan salah satu peradaban tertua di dunia. Bahkan ada daiwi astra yang merupakan semacam senjata pemusnah massal di era India kuno yang sempat disinggung dalam naskah kuno Ramayana.  Setting kuno ini, ditambah dengan kisah bermuatan nasihat-nasihat filosofis yang tidak mengurui ala Avatar Aang menjadikan buku ini tidak sekadar bacaan fantasi yang menyegarkan, namun juga sebuah dokumentasi kuno dari satu bangsa besar dari era kuno.

Walau masuk dalam genre fantasi, kisah ini mengandung banyak sekali pelajaran moral, intrik politik, seni berperang, hingga elemen-elemen pembangun peradaban yang akan disukai para arkeolog dan antrolog. Amish dengan apik memadukan epik India dengan lore-lore dari dunia kuno yang jarang disentuh oleh para penulis fantasi. Kisah ini begitu “timur” dengan segala eksotismenya. Pembaca serasa diajak berjalan-jalan ke era peradaban India kuno nan megah. Banyak hal tentang budaya India (termasuk sistem kastanya itu) dipaparkan dalam buku ini dengan gamblang sehingga banyak pengetahuan baru dan budaya baru yang kita ketahui. Namun kemudian, tidak lalu buku ini jadi semacam buku yang membosankan. Amish menulis novel yang kaya informasi ini dengan tidak melupakan elemen cerita sebagai unsur utama dalam sebuah novel. Pembaca akan terhibur dengan kisah Siwa, termasuk ketika Siwa muda jatuh cinta atau dilanda galau, saat Siwa sedang ngeyel, atau saat sedang bingung. Intinya, buku ini memiliki elemen-elemen dari sebuah karya yang enak dibaca.

"Kesempurnaan lebih merupakan sebuah perjalanan ketimbang tujuan." (hlm. 123)
Yang Hilang dan Tergantikan
Seorang penerjemah sering disebut sebagai penulis yang kedua, karena hasil terjemahannya bisa dibilang adalah sebuah karya yang baru, yang berbeda dari naskah aslinya (meskipun intisarinya sama). Walaupun sudah membaca terjemahan The Immortal of Meluha versi Penerbit Mizan, saya menikmati membaca versi terjemahan dari versi Penerbit Javanica ini sebagai sebuah pengalaman membaca satu buku yang baru. Dua penerjemah berbeda tentu akan menghasilkan gaya terjemahan yang tidak serupa. Jadi jangan khawatir buat teman-teman yang sudah membaca terjemahan versi sebelumnya, karena membaca buku ini benar-benar seperti membaca satu karya yang berbeda (meskipun diterjemahkan dari satu buku yang sama). Bagi saya, tidak kemudian terjemahan yang terakhir ini lebih baik dari terjemahan yang pertama. Saya lebih memilih menyebut keduanya sebagai dua karya yang berbeda, yang masing-masing telah diterjemahkan sesuai dengan pertimbangan-pertimbanganmatang.

Jika harus membandingkan, terjemahan versi Penerbit Javanica terasa jauh lebih lengkap daripada terjemahan versi Penerbit Mizan. Di buku ini, aroma India-Indonesianya terasa lebih kental ketimbang versi terjemahan pertama yang masih terasa India-Inggris. Sebagai contoh, Chandravansi dan Suryavansi yang dibiarkan sedemikian adanya di terjemahan versi Mizan, di buku ini dialihbahasakan menjadi Wangsa Chandra dan Wangsa Surya. Perubahan ini lebih cocok dengan lidah Jawa kita yang pada dasarnya lebih dekat ke India ketimbang ke Inggris. Satu lagi, jika dalam versi Mizan, penerbit mengganti ganja dengan tembakau dalam terjemahannya (mungkin untuk menghindarkan pembaca muda dari doktrinasi bahwa  Siwa ternyata gemar mengisap ganja) maka di versi Penerbit Javanica ini ganja tetap diterjemahkan sebagaimana adanya. Ya, Siwa muda dalam buku ini memang digambarkan gemar mengisap ganja untuk melupakan masa lalunya. Memang, dulu saya merasa ada yang 'hilang' saat membaca terjemahan versi pertama sehingga hanya bisa memberi 3 bintang. Saat itu, saya tidak yakin apakah yang hilang itu--rasanya ini India seperti bukan India yang dikenal di nusantara. Setelah membaca buku ini, sedikit banyak saya menemukan rasa yang hilang itu. Dalam banyak hal, terjemahan di buku ini memang terasa lebih lengkap dan kental aroma Indianya. Ia tetap bisa menjadi bacaan fantasi-sejarah yang menyenangkan tanpa harus kehilangan orisinalitasnya.


PEMENANG

Selamat kepada dua pemenang beruntung berikut ini. Masing-masing akan segera saya hubungi lewat FB dan Twitter.

Twitter : @sulhanhabibi
FB : sulhan habibi


Nama: Imron Fhatoni
@Imronfhatoniwk
 

 Buat teman-teman yang belum beruntung di blog saya, masih bisa ikutan lagi kok di blognya Sulis dan Luckty ya. Terima kasih sudah turut meramaikan.

44 comments:

  1. Nama: Gusti A.P.

    Kota Domisili: Malang (Kotamadya)

    Link Share:

    -on Twitter: https://twitter.com/onionkiddo/status/787848585974915072

    -on Facebook: https://www.facebook.com/Mizuki.Arjuneko/posts/10207045884332712

    Twitter/FB/E-mail: @onionkiddo (Harlem Ai Mizuki)/Harukaze Ai Mizuki/nekoyuina@yahoo.co.id

    YEAH I'm the first! Pertamax! XD

    ReplyDelete
  2. aku melu yo mas...
    Nama: Haditha
    Domisili : BSD - Tangsel
    bukti sudah share
    di twitter: https://twitter.com/hahahaditha/status/787854137882882048
    di facebook : https://www.facebook.com/haditha.mohamad/posts/10207246292704263?notif_t=like&notif_id=1476674150046639
    emailku: haditha.moh@gmail.com
    manteb joss

    ReplyDelete
  3. Nama : Heni Susanti
    Domisili : Pati - Jawa Tengah
    Link share : https://mobile.twitter.com/hensus91/status/787860249961230336?p=p
    Twitter : @hensus91

    ReplyDelete
  4. Nama: Rohaenah
    Kota Domisili: Jakarta
    Link share: https://mobile.twitter.com/rohaenah1
    Twitter: @rohaenah1
    FB: Ilis Rohaenah

    ReplyDelete
  5. - Nama : Cahya W.
    - Domisili : Gresik
    - Link share :
    1. Twitter : https://twitter.com/cahyawid/status/787864466897592320
    2. Fb : https://m.facebook.com/story.php?story_fbid=1200254619997890&id=100000400895469&ref=bookmarks
    - Email : cahyaembun04@gmail.com / Twitter : @cahyawid

    ReplyDelete
  6. Nama : earvin jeremy putra
    Domisili : Bekasi
    Link share : https://mobile.facebook.com/story.php?story_fbid=10210774346545568&id=1557381502&refid=17&__tn__=C
    Akun :
    facebook : https://mobile.facebook.com/EdenParkerr?ref_component=mbasic_home_header&ref_page=MMessagingEntBasedReadController&refid=12
    Email : earvinjp@gmail.com

    ReplyDelete
  7. nama : uswatun hasanah
    kota : semarang
    link share : https://m.facebook.com/story.php?story_fbid=1471096772906989&id=100000200415149

    wish me luck buat peluk2 dada dan brakot dagu siwa #eh salpok

    ReplyDelete
  8. lupa emailnya : princess.anna.rose.91@gmail.com

    ReplyDelete
  9. Nama: Diah P
    Domisili: Bekasi
    Twitter: @She_Spica
    Email: pujiawati747@gmail.com
    Link share: https://twitter.com/She_Spica/status/787898561320988672

    ReplyDelete
  10. Nama: Vindy Sekar Pangestu
    Domisili: Batang, Jawa Tengah
    Link Share: https://facebook.com/story.php?story_fbid=1254097594661766&id=100001846123093

    https://twitter.com/davindy_/status/787903683098927104
    FB: Vindy Sekar Pangestu
    Twitter: @davindy_
    email: vindysekar10969@gmail.com

    ReplyDelete
  11. Nama: Athaya
    Domisili: Tangerang
    Email: Athaya.irfan97@gmail.com
    Twitter: @Jeruknipisanget
    Link share: https://twitter.com/JeruknipisAnget/status/787909533179912192

    Kangen baca buku Historical-fiction, semoga beruntung di blognya mas Dion xD

    ReplyDelete
  12. Hello Dion,
    Makasi buat reviewnya ❤️ Sangat informatif.

    Nama: Alexa Ayana
    Kota Domisili: Bogor
    Link share:
    https://mobile.facebook.com/story.php?story_fbid=1127853543957915&id=100001998415242&ref=bookmarks

    https://mobile.twitter.com/2323Ayana/status/787918164977852420

    Twitter/Facebook/Email kamu:
    Email : felttoys1@gmail.com
    Twitter : @2323ayana
    Facebook : alexa ayana

    Makasi buat kesempatan memenangkan buku ini.

    ReplyDelete
  13. Nama: Ainhy Edelweiss
    Twitter: @PrinceesAsuna
    Email: nuraeniamir7@gmail.com
    Domisili:Makassar
    Link share: https://twitter.com/PrinceesAsuna/status/787924715553697792

    ReplyDelete
  14. Nama: Imron Fhatoni
    Kota Dimisili: Mataram, Nusa Tenggara Barat

    Link Share:
    Facebook: https://m.facebook.com/story.php?story_fbid=617577701757386&id=100005154847457

    Twitter: https://www.twitter.com/Imronfhatoniwk/status/787921418361057280

    ReplyDelete
  15. Nama : Wulan Qurniastutiningsih
    Domisili : depok jawa barat
    Link share : https://mobile.twitter.com/wulan_qurnias/status/787929765290180608

    Email : wulangurniastuti@gmail.com
    Twitter : @wulan_qurnias

    ReplyDelete
  16. Nama: Didi Syaputra
    Kota Domisili: Riau
    Link share:
    https://mobile.twitter.com/DiddySyaputra/status/787943748554547200?p=v (Twitter)

    https://mobile.facebook.com/story.php?story_fbid=1626943787603930&id=100008649726696&refid=7 (Facebook)
    Twitter/Facebook/Email kamu: @DiddySyaputra/Didi Syaputra/syaputradiddy@gmail.com

    ReplyDelete
  17. Nama : Nabilah Aqmarina
    Kota : Semarang
    Link Share : https://mobile.twitter.com/aqmarinabila/status/787949068655947776?p=v
    Twitter : @aqmarinabila
    Email : loonaqua@gmail.com

    ReplyDelete
  18. Eni Lestari
    Malang
    https://twitter.com/dust_pain/status/787971229089050624
    @dust_pain / Eni Lestari / shinra2588@yahoo.com

    ReplyDelete
  19. Nama: Lia Pardede

    Kota Domisili: Semarang

    Link share: FB: https://mobile.facebook.com/story.php?story_fbid=10205973953062939&id=1683624786&refid=17&_ft_=top_level_post_id.10205973953062939%3Atl_objid.10205973953062939%3Athid.1683624786%3A306061129499414%3A2%3A0%3A1477983599%3A4705882567899722227

    G+: https://plus.google.com/114921943744945635287/posts/M3SPTxZ8iAx

    Facebook: Akoe Lia Pardede
    G+: Ako3 L!A
    Email: ako3.lia@gmail.com

    ReplyDelete
  20. Nama: Aya Murning
    Kota: Palembang
    Link share: https://twitter.com/murniaya/status/788020732383014913
    Facebook: Aya Murning
    Twitter: @murniaya
    Email: ayamurning@gmail.com

    ReplyDelete
  21. Nama : jawahirul arifah
    Domisili : Kudus - jawa tengah
    Akun FB : Jawahirul ARIFAH
    Akun twitter : @jawarifah
    Link share : https://twitter.com/jawarifah/status/788036794596020229
    Email : djawakudus@gmail.com

    ReplyDelete
  22. Nama:Yohana
    Kota Domisili: Siantar
    Link share: https://twitter.com/MrsSiallagan/status/788186985374502916
    Twitter/Email : @MrsSiallagan/ yohanasiallagan23@gmail.com

    ReplyDelete
  23. Nama: Bety Kusumawardhani
    Kota domisili: Surakarta
    Link share:https://mobile.twitter.com/bety_19930114/status/788240167588864000?p=v
    Twitter/FB/email: @bety_19930114/Bety Kusumawardhani/ aki.no.melody@gmaio.com

    ReplyDelete
  24. Bintang Maharani
    Palembang, SumSel
    https://twitter.com/btgmr/status/788284889066012672
    @btgmr / btgmhrn@gmail.com

    ReplyDelete
  25. Nama: Aulia
    Kota Domisili: Serang
    Link share: https://twitter.com/nunaalia/status/788302566299832320
    Twitter: @nunaalia
    Email: auliyati.online@gmail.com

    ReplyDelete
  26. Nama: Cahya
    Domisili: Kota Palembang
    Link share: https://twitter.com/ccchhy/status/788324041039806464
    Twitter: @ccchhy
    Email: cahyasptm@gmail.com

    ReplyDelete
  27. saya sih lebih kepo sama kisah siwa sewaktu muda. maklum, selama ini saya sudah lelah sama yang tua-tua #eh apa?

    Nama: Utami Pratiwi
    Domisili: Yogyakarta
    Link share: https://twitter.com/Haitiwi/status/788556529779798017
    Twitter: @Haitiwi
    Email: perkarasegalanya@gmail.com

    ReplyDelete
  28. This comment has been removed by the author.

    ReplyDelete
  29. This comment has been removed by the author.

    ReplyDelete
  30. Nama: Ayu Widyastuti
    Domisili: Palembang
    Link share: https://twitter.com/widyayu15/status/788344465261858816
    Twitter: @widyayu15
    Email: widyayu15@gmail.com

    ReplyDelete
  31. Nama : M. Sulhan Habibi
    Domisili : Makassar
    Link Share : https://twitter.com/SulhanHabibi/status/788592792473862145

    Twitter : @sulhanhabibi
    FB : sulhan habibi

    ReplyDelete
  32. Nama : seffi soffi
    Domisili : Bandung
    Link share : https://mobile.twitter.com/seffiii/status/788646831026757632

    Twitter : @seffiii

    ReplyDelete
  33. Nama: Gea Harovansi
    Kota Domisili: Pekanbaru
    Link share: https://twitter.com/harovansi/status/788819728764514304
    Twitter/Facebook/Email kamu: @harovansi/gea harovansi/gea.harovansi@gmail.com

    ReplyDelete
  34. Hai, Mas Dion

    Nama: Ana Fitriana
    Domisili: Pontianak, Kal-Bar
    Link: https://m.facebook.com/story.php?story_fbid=10205985814519483&id=1684055389
    fb: Ana Fitriana A Wachid

    ReplyDelete
  35. Nisa
    Samarinda
    https://twitter.com/niesya_bilqis/status/789280645260255232
    rahmah977@gmail.com / @niesya_bilqis

    ReplyDelete
  36. Nama: Ainhy Edelweiss
    domisili: Makassar
    link share: https://mobile.twitter.com/PrinceesAsuna/status/789287481992634368
    twitter: @PrinceesAsuna

    ReplyDelete
  37. Esti
    Mojokerto
    https://twitter.com/estiyuliastri/status/789322817124782080
    Twitter @estiyuliastri

    ReplyDelete
  38. Nama: Leny
    Kota Domisili: Rantau, Kalimantan Selatan
    Link share: https://mobile.twitter.com/Lynlainy17/status/789352282173349888
    Twitter: @Lynlainy17
    Email: lynnlenie7@gmail.com

    ReplyDelete
  39. Nama: Ana Bahtera
    Domisili: Aceh
    Link share: https://twitter.com/anabahtera/status/789462653135577088
    Twitter/facebook/email: @anabahtera/Anna Bahtera/ anabahtera@yahoo.co.id

    ReplyDelete
  40. Nama: Nurwahidah
    Kota Domisili: Medan
    Link share: https://twitter.com/wawha_Cuza/status/789888028579770368
    Twitter: @wawha_cuza
    Facebook: Nurwahidah Ramadhani Waruwu
    Email: wawcuz@gmail.com

    ReplyDelete
  41. Baca review Mas Dion di atas rasanya jadi pengin membeli terjemahan Siwa yang versi pertama oleh Mizan, dan membandingkan keduanya.

    Review-nya berisi sekali Mas, kereen banget. Bahkan aku baru tau ada kosakata 'lore-lore' :D

    ReplyDelete
  42. nama : Wening
    domisili : ambarawa
    share : https://mobile.twitter.com/DabelyuPhi/status/790181733916250112?p=v
    twitter : @dabelyuphi

    ReplyDelete
  43. Nama:Fakhrina FM
    Kota Domisili:Kraksaan, Probolinggo
    Link share:https://twitter.com/fakhrina_fm/status/790194203833675776
    Twitter/Facebook/Email kamu:
    Twitter : @fakhrina_fm
    Fb : Fakhrina Fauzul Minnah
    Email : fakhrina13@gmail.com

    ReplyDelete